Nama pakaian adat Aceh adalah Ulee Balang.
Contents
Apa itu pakaian adat Ulee Balang?
Setiap daerah di Indonesia memiliki busana tradisional yang unik, termasuk pakaian adat Ulee Balang, dari provinsi Aceh. Pakaian ini adalah sebutan untuk busana tradisional daerah yang dijuluki Serambi Mekkah tersebut.
Apa nama baju adat papua?
1. Koteka – Koteka merupakan bagian dari pakaian adat Papua yang berfungsi untuk menutupi kemaluan penduduk pria asli Papua, sementara bagian tubuh lainnya dibiarkan terbuka sehingga nyaris telanjang. Koteka, secara harfiah memiliki makna sebagai pakaian. Koteka juga disebut dengan horim atau bobbe.
Oteka terbuat dari bahan kulit labu air yang telah dihilangkan biji dan buahnya. Labu air yang dipilih harus yang sudah tua karena labu yang tua jika dikeringkan mempunyai tekstur yang keras dan awet. Labu tua tersebut ditanam di dalam pasir atau tanah kemudian dibakar agar lebih mudah untuk mengeluarkan biji dan buahnya.
Setelah berhasil dikeluarkan biji dan buahnya, labu dikeringkan dengan cara diangin-anginkan di atas perapian. Bentuknya panjang seperti selongsong dan ujungnya meruncing seperti kerucut atau lebih mirip batang buah wortel. Di bagian ujung koteka diberi bulu ayam hutan atau bulu burung.
- Oteka dipakaikan ke bagian vital pria.
- Agar tidak mudah lepas, di kiri dan kanannya terdapat tali agar koteka dapat melilitkan tali tersebut ke bagian pinggang penggunanya.
- Bagi laki-laki yang masih perjaka, koteka dipakai dengan posisi tegak lurus ke atas.
- Sementara bagi laki-laki yang memakai koteka dengan posisi ke atas dan miring ke kanan, melambangkan kejantanan dan memiliki status sosial yang tinggi ataupun kebangsawanan.
Anggapan umum yang beredar mengatakan bahwa ukuran, baik panjang dan besar, koteka melambangkan status pemakainya. Namun pada kenyataannya bukanlah demikian. Ukuran koteka dipilih berdasarkan aktivitas apa yang sedang dilakukan. Koteka pendek digunakan saat mereka bekerja dan aktivitas sehari-hari seperti bercocok tanam, berburu, dan beternak.
Sedangkan untuk acara-acara adat, mereka menggunakan koteka yang berukuran panjang. Koteka yang dipakai oleh suku satu bisa berbeda dengan koteka yang dipakai oleh suku lain. Misalnya koteka yang digunakan suku Yali, mereka lebih menyukai bentuk labu yang panjang. Sementara itu ada suku lain, sebut saja suku Triom biasanya memakai koteka yang berbentuk dua labu.
Pada tahun 1950, penduduk pribumi Papua mendapatkan kunjungan sosialisasi penggunaan celana pendek. Kampanye ini bertujuan untuk mengganti peran koteka agar dapat menutupi bagian vital pria lebih menyeluruh.
Apa keunikan dari pakaian adat ulos?
1. Warna yang Beragam dan Memiliki Makna Filososfis – Pakaian adat ulos memiliki perpaduan warna yang indah dan penuh dengan makna filosofis. Warna yang paling dominan yaitu merah, hitam, dan juga putih. Dimana ketiganya memiliki pemaknaan akan sebuah simbol nilai yang ingin disampaikan dalam pesan yang tidak langsung.
Apa nama baju adat dari sulawesi?
Nasional Berikut Ciri Khas dan Karakteristik Baju Adat Sulawesi Selatan 24 April 2022 – 20:03 WIB tribratanews.polri.go.id – Pakaian adat Sulawesi Selatan memiliki ciri khas dan karakteristik yang berbeda-beda. Corak dan motifnya menunjukkan identitas budaya dari kelompok masyarakat berdasarkan suku yang ada di Sulsel. Setidaknya ada 3 suku besar yang ada di Sulawesi Selatan, mulai dari Makassar, Bugis, hingga Toraja.
- Sampai saat ini mereka masih melestarikan pakaian peninggalan leluhurnya.
- Berbagai macam baju adat Sulawesi Selatan itu pun punya sejarahnya masing-masing.
- Minggu (24/4/22).
- Masyarakat Sulsel biasanya mengenakan baju adat Sulawesi Selatan dalam acara-acara tertentu.
- Terkhusus dalam acara resmi seperti upacara budaya hingga acara pernikahan.
Berikut jenis-jenis pakaian adat Sulawesi Selatan yang masih sering digunakan masyarakat: 1. Baju Adat Sulawesi Selatan Baju Bodo Baju Bodo sudah ada sejak zaman dahulu. Bahkan Baju Bodo menjadi salah satu baju adat tertua di Indonesia. Baju ini merupakan pakaian adat Sulawesi Selatan asli dari masyarakat suku Bugis.
Dalam perjalanannya Baju Bodo mengalami beberapa penyesuaian. Pada awal muncul baju ini menggunakan kain transparan. Namun bertransformasi menggunakan jenis kain yang lebih tebal setelah masuknya agama Islam. Pakaian adat Sulawesi Selatan Baju Bodo diperuntukkan bagi kaum wanita dengan desain yang unik.
Bentuknya seperti segi empat dan berlengan pendek. Warnanya juga beragam dengan maksud menjadi simbol usia dan status bagi pemakainya. Warna jingga melambangkan pemakai Baju Bodo ialah anak perempuan berusia sekitar 10 tahun. Sedangkan warna merah melambangkan pemakainya berusia sekitar 17 tahun.
- Selanjutnya warna putih melambangkan pemakainya berasal dari kalangan dukun dan pembantu, warna ungu melambangkan pemakainya adalah seorang janda, dan warna hijau melambangkan pemakainya berasal dari kalangan bangsawan.
- Penggunaan baju adat ini biasanya dipasangkan dengan sarung motif kotak-kotak untuk bagian bawahnya.
Sarung dipakai dengan cara digulung menggunakan tangan sebelah kiri.2. Baju Adat Sulawesi Selatan Seppa Tallung Seppa Tallung adalah pakaian adat Sulawesi Selatan yang berasal dari suku Toraja. Ciri khas busana ini mempunyai ukuran yang panjang hingga menyentuh pada bagian lutut dan diperuntukkan khusus untuk pria.
- Banyak keunikan yang ada pada baju adat ini, terutama dari warna dan aksesoris khas suku Toraja.
- Biasanya dipakai bersama dengan aksesoris seperti kandure, gayang, dan lipa.
- Andure adalah dekorasi manik-manik yang dipasang di dada, ikat kepala, dan ikat pinggang.
- Emudian Gayang yaitu senjata berupa parang yang dipakai sebagai aksesoris yang diselipkan di bawah sarung.
Selanjutnya Lipa’ yaitu sarung sutra dengan motif beragam. Pakaian adat Sulawesi Selatan ini pun sudah mulai dimodifikasi dan sempat menjadi perhatian dunia karena dikenakan di ajang internasional Manhunt International 2011. Ada tambahan sayap dan tanduk.
Apa nama baju adat Suku Alas?
Pakain Mesikhat, juga merupakan pakaian asli adat Alas yang selalu digunakan oleh masyarakat sekitar ketika melaksanakan prosesi seperti resepsi pernikahan dan khitanan.